Perkuat Silaturahmi Ojol Ladies Kudus Kopdar


Tim leadis kudus ( foto: rahayu)


Kudus - Bertempat di Jl. Krajan 1, Desa Tumpangkrasak, Jati, Kudus, ladies Kudus melaksanakan kopdar untuk memperkuat tali silaturahim antar Driver, Selasa (28/7/2020).


Ketua Ojol Kudus, Tuti, menyampaikan jika para driver harus sopan, memakai sepatu, celana panjang dan saling sapa untuk sesama driver.


" Pembentukan Restruktur organisasi dan basecamp kita bisa di warung Dapur YSD, biar enak untuk para ladies," pungkasnya.


Lia ( 29 ) Singocandi salah satu driver ojol ladies Kudus mengatakan kopdar pertama setelah Corona.


" Bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi antar komunitas, memperkenalkan anggota baru dan melakukan perubahan visi dan misi, " ujarnya.


Jerry, Leader area Kudus Duamilyar.com, mengatakn luar biasa untuk ladies Kudus yang terjun ke lapangan.


" Untuk itu mangkannya saya memberi kesempatan saya ingin berbagi informasi, kepada teman-teman ojol ladies Kudus. Bahwa ada hal-hal yang mungkin mereka dapat pemasukan yang lain," ujarnya.


Jerry mengungkapkan " mangkanya saya berfikir untuk berbagi informasi mengenai bisnis duamilyar.com . Karena saya yakin mereka berjuang dijalan aja berani apalagi ikut bisnis dua milyar, saya sangat yakin dengan ikut bisnis ini mereka akan jadi ibu-ibu yang memiliki karir yang bagus bersama duamilyar.com,".


" Caranya mudah saja, dengan pake uang 100 ribu dalam waktu dua tahun bisa dapat dua milyar, dengan catatan kita bisa melebarkan jaringan," ungkap Jerry. (SR)

No comments

Powered by Blogger.